Wednesday 26 August 2015

Wajah Tampak Menua, Itu DiaKibatkan Kurang Tidur

Minum kopi dalam batas tertentu pasti membuat tubuh bugar kembali. Konsentrasi pun lebih dapat dicapai dengan adanya kafein dari minuman ini. Namun apabila Anda mengonsumsinya lebih dari 3-4 cangkir setiap hari, tunggu saja wajah Anda yang perlahan akan terlihat menua dan lelah. Ini karena dehidrasi yang ditimbulkan oleh kopi membuat tubuh Anda kurang cairan. Antioksidan pun akan terkikis oleh kandungan zat yang ada dalam kopi, ungkap dokter Robyn Gmyrek yang bekerja sebagai direktur ilmu kulit dan kosmetik  di Columbia University.

Wajah Tampak Menua, Itu DiaKibatkan Kurang Tidur

No comments:

Post a Comment